SELAMAT DATANG RIMBAWAN MUDA

PROGRAM STUDI KEHUTANAN UNIVERSITAS MATARAM

Program Studi Kehutanan Universitas Mataram didirikan pada tahun 2007 berdasarkan SK. Dirjen Dikti Depdiknas Nomor: 1698/D/T/2007, berada di bawah naungan Fakultas Pertanian dan saat ini terakreditasi B. Visi Prodi Kehutanan UNRAM adalah Prodi Kehutanan yang Berkualitas dan Berdaya Saing Internasional berbasis Riset bidang Kehutanan pada Tahun 2025

Program Praktisi Mengajar Kampus Merdeka Prodi Kehutanan
Program MBKM Pertukaran Mahasiswa Merdekan Prodi Kehutanan
Program Fast Track Prodi Kehutanan
Program MBKM MSIB Prodi Kehutanan
Program MBKM Magang Prodi Kehutanan
Program MBKM Magang Prodi Kehutanan
Pelaksanaan Praktisi Mengajar Kampus Merdeka Program MBKM Magang Prodi Kehutanan
Program MBKM Kampus Mengajar Prodi Kehutanan

Program PKM Prodi Kehutanan

Pendaftaran

Lihat informasi jalur pendaftaran mahasiswa baru Jurusan Kehutanan Universitas Mataram

Beasiswa

Temukan peluang beasiswa dan bantuan pendidikan yang disediakan oleh pemerintah

Biaya Kuliah

Lihat informasi biaya perkuliahan di Jurusan Kehutanan Universitas Mataram

Publikasi Ilmiah

Koleksi berkala ilmiah yang diterbitkan oleh Jurusan Kehutanan Universitas Mataram

Berita Akademik

Ikuti informasi terbaru seputar kegiatan akademik di lingkungan Universitas Mataram

Perpustakaan Digital

Publikasi ilmiah mahasiswa Jurusan Kehutanan Universitas Mataram